Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2020

Cara Install Aplikasi Spotify di Ubuntu 20.04 LTS

Kupas Ubuntu – Spotify merupakan salah satu layanan musik streaming yang banyak digunakan oleh masyarakat saat ini, tak terkecuali saya. Kemudahan dalam penggunaan dan kelengkapan musik yang ada di dalam nya membuat penggunannya merasa betah menggunakan layanan musik tersebut, Hanya bermodalkan koneksi internet kita bisa mendengarkan jutaan lagu yang tersedia didalamnya dengan gratis (Iklan) maupun berbayar. Aplikasi Spotify ini tersedia dibanyak platform, yaitu GNU/Linux, MacOS, Windows, Android dan iOS Cara Install 1. Buka terminal (bisa dengan cara menekan : CTRL+ALT+T) 2. Lalu masukkan alamat repository spotify yang ada dibawah dan masukkan password jika diminta : curl -sS https://download.spotify.com/debian/pubkey.gpg | sudo apt-key add - echo "deb http://repository.spotify.com stable non-free" | sudo tee /etc/apt/sources.list.d/spotify.list 3. Setelah itu, update repository dan install spotify dengan perintah : sudo apt update && sudo apt install spotify-clie

Cara Install Simplenote di Ubuntu 20.04 LTS

Kupas Ubuntu - Simplenote merupakan salah satu aplikasi yang biasa saya gunakan untuk menunjang aktivitas sehari-hari, aplikasi ini biasa saya gunakan untuk mencatat catatan singkat seperti catatan daftar belanjaan, atau juga catatan tugas harian. Yang saya suka dari simplenote ini adalah tersedia di berbagai platform, Desktop : Linux, MacOS, Windows, Smartphone : Android dan iOS.  Lalu ada fitur History yang bisa kita gunakan untuk kembali ke catatan yang sebelumnya telah kita ubah. Cara Install 1. Buka situs web resmi Simplenote : simplenote.com 2. Scroll kebawah, lalu pilih Download for Linux 3. Lalu akan terbuka halaman github dari simplenote, scroll lagi kebawah dan temukan file .deb seperti gambar dibawah, Pilih lalu download file tersebut. 4. Jika sudah didownload, Buka terminal (CTRL+ALT+T) lalu ketikkan perintah berikut : cd Downloads sudo dpkg -i Simplenote-linux-1.17.0-amd64.deb 5. Masukan password user, lalu tunggu proses pemasangan hingga selesai 6. Setelah selesai pemasan